Kriteria Penerima Bansos 2026 Sesuai DTSEN Lengkap Aturan Penetapan-Cara Cek

Posted on

Pemerintah menetapkan aturan Data Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) berupa peringkat desil sebagai kriteria penerima bansos. Lantas, mengapa ada yang terdaftar desil 1 hingga 5 tapi tidak menerima bansos?

Pertanyaan ini muncul di kalangan masyarakat setelah mengecek penerima bansos secara online melalui laman Cek Bansos Kemensos. Mengenai persoalan tersebut, perlu memahami aturan desil yang ditetapkan pemerintah melalui DTSEN.

Dikutip laman Dinas Sosial Kota Cirebon, DTSEN merupakan program utama pemerintah di tahun 2025 yang menggantikan Data Tunggal Kesejahteraan Sosial (DTKS). Sistem ini berguna sebagai data satu pintu yang memuat informasi mengenai kondisi sosial dan ekonomi masyarakat Indonesia.

Data tersebut menggabungkan hasil observasi berbagai instansi, seperti:

Apabila sebelumnya data masyarakat tersebar di banyak instansi dan kerap tidak sama, melalui DTSEN ini semuanya dikumpulkan menjadi satu data yang akurat.

Pengumpulan data tersebut menghasilkan pengelompokkan masyarakat berdasarkan kesejahteraan sosial dan ekonomi. Dibuatlah peringkat 1 hingga 10 untuk masing-masing kelompok yang disebut dengan desil.

Dilansir laman Desa Tepus Kabupaten Gunungkidul, pembagian desil berdasarkan peringkat sebagai berikut:

Peringkat desil tersebut menjadi acuan bagi pemerintah untuk menetapkan seseorang termasuk dalam kriteria penerima bansos atua bukan Adapun rincian kriteriannya sebagai berikut:

Kesimpulannya, untuk desil 1 sampai 4 adalah kelompok yang berpeluang menerima semua jenis bansos. Sementara, desil 5 masih bisa menerima sebagai bantuan, tetapi terbatas.

Penentuan sasaran penerima manfaat ini diprioritaskan dari desil yang paling bawah. Kendati begitu, tidak semua masyarakat yang berada pada peringkat tersebut mendapatkan bantuan.

Prioritas utama pada desil yang paling bawah dengan dilakukan pemutakhiran DTSEN secara berkala dan akurat. Karena terbatasnya jumlah penerima bansos yang ditetapkan pemerintah, maka distribusi dilakukan secara bertahap mulai dari desil 1 untuk PKH, desil 1-2 untuk sembako, serta desil 1-4 penerima PBI.

Selain itu, seseorang tidak lagi menerima bansos kemungkinan masuk kategori lulus dari PKH atau bansos lainnya. Sebagaimana dicanangkan pemerintah pada tahun lalu akan ada 300 ribu keluarga penerima manfaat (KPM) yang akan naik kelas.

Dilansir laman Kementerian PANRB, di tahun 2025 sebanyak 77 ribu KPM telah graduasi dari program bansos dan naik kelas. Warga tersebut akan mengikuti program pemberdayaan dari Kementerian Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat. Tujuannya untuk mencetak keluarga mandiri dan berdaya.

Untuk mengetahui status atau tingkat kesejahteraan hidupnya, masyarakat bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini agar bisa mencari tau desil masing-masing.

Selain itu, infoers bisa langsung melakukan pengecekan terhadap tingkatan desil yang terdaftar dalam satu Kartu Keluarga (KK).

Untuk mengetahui tingkatan desil, masyarakat bisa melihat statusnya melalui situs resmi milik kemensos. Pengecekan tidak perlu menggunakan aplikasi secara langsung dan tidak perlu pembuatan akun, hanya data yang tertera di KTP.

Itulah penjelasan mengenai alasan tidak menerima bansos meskipun masuk kategori desil 1 hingga 5. Semoga berguna, ya.

Apa itu DTSEN?

Peringkat Desil DTSEN

Kriteria Penerima Bansos Januari 2026

Aturan Penetapan Penerima Bansos

Cara Cek Desil Penerima Bansos 2026

Cara Cek Desil di Website Cek Bansos

Peringkat desil tersebut menjadi acuan bagi pemerintah untuk menetapkan seseorang termasuk dalam kriteria penerima bansos atua bukan Adapun rincian kriteriannya sebagai berikut:

Kesimpulannya, untuk desil 1 sampai 4 adalah kelompok yang berpeluang menerima semua jenis bansos. Sementara, desil 5 masih bisa menerima sebagai bantuan, tetapi terbatas.

Penentuan sasaran penerima manfaat ini diprioritaskan dari desil yang paling bawah. Kendati begitu, tidak semua masyarakat yang berada pada peringkat tersebut mendapatkan bantuan.

Prioritas utama pada desil yang paling bawah dengan dilakukan pemutakhiran DTSEN secara berkala dan akurat. Karena terbatasnya jumlah penerima bansos yang ditetapkan pemerintah, maka distribusi dilakukan secara bertahap mulai dari desil 1 untuk PKH, desil 1-2 untuk sembako, serta desil 1-4 penerima PBI.

Selain itu, seseorang tidak lagi menerima bansos kemungkinan masuk kategori lulus dari PKH atau bansos lainnya. Sebagaimana dicanangkan pemerintah pada tahun lalu akan ada 300 ribu keluarga penerima manfaat (KPM) yang akan naik kelas.

Dilansir laman Kementerian PANRB, di tahun 2025 sebanyak 77 ribu KPM telah graduasi dari program bansos dan naik kelas. Warga tersebut akan mengikuti program pemberdayaan dari Kementerian Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat. Tujuannya untuk mencetak keluarga mandiri dan berdaya.

Kriteria Penerima Bansos Januari 2026

Aturan Penetapan Penerima Bansos

Untuk mengetahui status atau tingkat kesejahteraan hidupnya, masyarakat bisa mengikuti langkah-langkah di bawah ini agar bisa mencari tau desil masing-masing.

Selain itu, infoers bisa langsung melakukan pengecekan terhadap tingkatan desil yang terdaftar dalam satu Kartu Keluarga (KK).

Untuk mengetahui tingkatan desil, masyarakat bisa melihat statusnya melalui situs resmi milik kemensos. Pengecekan tidak perlu menggunakan aplikasi secara langsung dan tidak perlu pembuatan akun, hanya data yang tertera di KTP.

Itulah penjelasan mengenai alasan tidak menerima bansos meskipun masuk kategori desil 1 hingga 5. Semoga berguna, ya.

Cara Cek Desil Penerima Bansos 2026

Cara Cek Desil di Website Cek Bansos